30 April 2013

Jadwal Tes Masuk Gelombang 2 Awal

Merespon permintaan calon siswa yang banyak sekali kurang mendapatkan informasi yang benar tentang pelaksanaan Tes Masuk SMK Jajaka Bartim Gelombang 1, yang telah dilaksanakan tanggal 28 April 2013, maka dengan ini kami beritahukan bahwa akan dilaksanakan Tes Masuk “Gelombang 2 Awal” yang akan dilaksanakan pada:
Hari/tanggal: Minggu, 9 Juni 2013
Tempat: SMK Jajaka Bartim, Jl. Munsit, Tamiang Layang
Pukul: 08.00 WIB – selesai
Pakaian: Seragam Putih-Biru.
Demikian pemberitahuan kami agar menjadi maklum.

No comments:

Post a Comment