07 March 2013

Prosedur Penerimaan Siswa Baru (PSB) 2013/2014

Prosedur Penerimaan Siswa Baru (PSB) 2013/2014 di SMK Jajaka Bartim disusun untuk memudahkan para calon siswa mengikutinya.
Klik gambar untuk memperbesar!

  1. Mengambil formulir pendaftaran di Sekretariat PSB
  2. Mengisi formulir pendaftaran & melengkapi berkas 
  3. Mengembalikan formulir pendaftaran & berkas ke panitia PSB
  4. Menerima kartu peserta tes & tanda terima pendaftaran dr panitia PSB
  5. Membayar biaya pendaftaran Rp 150 ribu (pada saat tes)  
  6. Mengikuti tes minat & bakat
  7. Melihat pengumuman kelulusan tes minat & bakat
  8. Melakukan pendaftaran ulang bagi calon siswa yang dinyatakan lulus
  9. Melunasi biaya pendidikan tahap pertama di Bank BRI
  10. Menerima tanda terima pelunasan biaya pendidikan dari Bank BRI
  11. Mendaftar program orientasi siswa baru dengan membawa tanda terima dari Bank BRI
  12. Mengikuti program orientasi siswa baru
  13. Menerima seragam sekolah & buku/LKS pelajaran
  14. Masuk sekolah sesuai kalender pendidikan Kabupaten Barito Timur.
Jadwal, Persyaratan, Biaya & Tes dapat dilihat secara lengkap disini. Formulir Pendaftaran dapat di download secara online dari Internet disini. Pertanyaan dan konsultasi dapat dilakukan melalui telepon 0813-29290097 atau 0813-50066500. Calon siswa juga dapat mengajukan pertanyaan melalui Facebook dengan nama SMK Jajaka Bartim disini.

1 comment:

  1. Saya Aeolia Febrina Purbakancana dari SMPN 1Dusun Tengah. mau nanya nih, tes minat&bakat itu tes nya yang seperti apa ya?

    ReplyDelete